Prediksi AC Milan VS AS Roma: Misi Perebutan Puncak Klasemen

140
Prediksi AC Milan VS AS Roma

AC Milan akan menjamu AS Roma pada pertandingan Liga Italia Serie A pekan ke 20 ini di kandangnya yaitu Stadion San Siro, Milan, Italia. Big Match AC Milan VS AS Roma akan disiarkan secara langsung di beIN Sport pada Jumat, 7 Januari 2022, jam 00:30 WIB.

Pertemuan duo raksasa Serie A ini pastinya membutuhkan kerja kerasa bagi kedua tim. Mengingat kedua kesebelasan ini sama-sama mengejar poin untuk terus naik peringkat klasemen.

Terutama bagi AC Milan yang harus mempertahankan posisi runner up klasemen Liga Italia Serie A di pekan ke 20 ini. Mengingat selisih poin antara AC Milan dan Napoli yang duduk di peringkat ketiga klasemen Serie A pekan ke 19 hanya 3 poin.

Untuk mengejar Inter Milan di puncak klasemen, AC Milan harus mendapatkan total poin di atas 46 poin. Dalam 10 laga terakhir, baik di Liga Italia Serie A maupun Liga Champions, AC Milan berhasil memenangkan 4 pertandingan.

Beban berat juga harus dipikul tim asuhan Jose Mourinho ini dalam menghadapi tuan rumah sekaligus runner up klasemen Liga Italia Serie A 2021/22 yaitu AC Milan. Pasalnya, striker AS Roma, Tammy Abraham yang menjadi pencetak gol terbanyak dengan toal 6 gol selama 18 laga Serie A, harus absen di pertandingan ini karena cedera. Meski begitu, AS Roma telah memenangkan 2 laga tandang Serie A terakhir.

Berikut prediksi pertandingan AC Milan VS AS Roma dari Matanaga:

Prediksi Line Up AC Milan VS AS Roma

Daftar Pemain Absen

AC Milan

  • Pietro Pellegri (cedera)
  • Franck Kessie (alasan lain)
  • Ismael Bennacer (alasan lain)
  • Simon Kjaer (cedera)
  • Alessandro Plizzari (cedera)

AS Roma

  • Borja Mayoral (Covid-19)
  • Tammy Abraham (cedera)
  • Federico Fazio (skorsing)

Fakta Menarik AC Milan VS AS Roma

AC Milan

  • Pemain AC Milan dengan bayaran tertinggi per musim/tahun adalah Alessio Romganoli dengan 9,2 juta Euro atau setara (Rp149 miliar) dan Zlatan Ibrahimovic dengan 8,9 juta Euro (Rp144 miliar).
  • Dalam 6 pertemuan head to head terakhir dari 2019 sampai 2021, AC Milan sudah 3 kali mengalahkan AS Roma dengan 2 laga tandang dan 1 laga kandang.

AS Roma

  • Bursa transfer terjadi di kubu AS Roma pada musim depan dengan dipinjamnya sang striker, Borja Mayoral ke Real Madrid pada 30 Juni 2022 mendatang.
  • Selama 19 pertandingan Serie A terakhir, total 31 gol telah dikoleksi oleh AS Roma.

Head To Head

  • AS Roma 1 – 2 AC Milan (31/10/2021)
  • AS Roma 1 – 2 AC Milan (28/02/2021)
  • AS Roma 3 – 3 AC Milan (26/10/2020)
  • AC Milan 2 – 0 AS Roma (28/06/2020)
  • AS Roma 2 – 1 AC Milan (27/10/2019)

Lima Pertandingan Terakhir Kedua Tim (AC Milan VS AS Roma)

AC Milan

  • AC Milan 2 – 0 Salernitana (04/12/2021)
  • AC Milan 1 – 2 Liverpool (07/12/2021)
  • Udinese 1 – 1 AC Milan (11/12/2021)
  • AC Milan 0 – 1 Napoli (19/12/2021)
  • Empoli 2 – 4 AC Milan (22/12/2021)

AS Roma

  • AS Roma 0 – 3 Inter Milan (04/12/2021)
  • PFC CSKA-Sofia 2 – 3 AS Roma (09/12/2021)
  • AS Roma 2 – 0 Spezia (13/12/2021)
  • Atalanta 1 – 4 AS Roma (18/12/2021)
  • AS Roma 1 – 1 Sampdoria (22/12/2021)

Klasemen Liga Italia pekan 19

Bursa Taruhan

AC Milan 0 : 1/2 AS Roma

Prediksi Kemenangan Matanaga

AC Milan menang: 50%

AS Roma menang: 40%

Seri: 10%

Prediksi skor: AC Milan 2 – 1 AS Roma